Warga Dihimbau Tak Gunakan Dulu Jalan Trans Papua Ruas Jayapura-Wamena

Pihak Balai Pelaksanaan Jalan Pelaksanaan Nasional XVIII Papua menghimbau warga Papua untuk tidak menggunakan atau melintasi dulu Jalan Trasn Papua ruas Jayapura-Wamena sepanjang 585 Kilometer. Pasalnya, hingga kini proses pengerjaan jalan masih berlangsung. Inzet Osman H. Marbun.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *